Ada beberapa faktor kecenderungan perempuan menyukai lelaki lebih muda, dikatakan oleh Verauli, psikolog dari klinik Empaty. Sekarang ini, banyak perempuan yang semakin mapan, sehingga mereka ingin menunjukkan aktualisasi diri. Perempuan yang sudah mapan umumnya sulit mendapatkan pasangan yang se-level dengan status lajangnya mereka. Selebihnya mereka melakukan itu hanya untuk having fun, agar terlihat awet muda.
Contohnya Yuni Sarah-Raffi Ahmad atau Demi Moore-Aston Kutcher. Mungkin jika perbedaan umur mereka hanya 5 tahun, masih bisa dimaafkan, tapi kalau sudah terlampau 10 tahun atau bahkan lebih sudah tidak baik, akan banyak kendla yang dihadapi nantinya. Berikut ini tips mengenal kendala apabila Anda berpacaran dengan cowok yang lebih muda:
1. Kesabaran akan diuji. Ini merupakan satu proses penting utnuk belajar memahami dia. Kalian cenderung mempunyai cara pandang yang beda.
2. Kecenderungan berperan sebagai ‘Ibu’ seterusnya. Anda mulai bersikap seperti orang tua dan memperlakukan pasangan seperti seorang anak. Umumnya lelaki yang mencari pasangan lebih tua darinya karena ingin mencari sosok ibu yang lain.
3. Secara financial lebih mapan. Dalam hal ini biasanya akan menjadi sangat sensitif. Anda mempunyai kekuasaan penuh karena dia tergantung pada diri Anda, tapi bisa juga dia hanya memanfaatkan uang Anda demi hidupnya.
4. Anda tergoda untuk mengontrolnya (Cenderung Dominan). Karena kelebihan-kelebihan yang dimiliki, Anda akan tergoda untuk ‘memaksakan kehendak’ kepada pasangan. Tapi jangan lakukan itu, karena bisa membuat dia tidak bertanggung jawab
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Featured Post
Popular Post
-
Naturalisme Naturalisme Yaitu suatu bentuk karya seni lukis (seni rupa) dimana seniman berusaha melukiskan segala sesuatu sesuai dengan na...
-
Sinopsis novel: SITU NURBAYA Dengan maksud yang licik Datuk Maringgih meminjamkan uangnya pada Baginda Sulaiman. Berkat pinjangan uang dari...
-
share pengalaman aja gan masalah cewek yang ane pernah alamin teman ane gan ... Dulu tahun 2007 ane lulus kuliah trus di terima kerja ...
-
Mungkin ini adalah bilangan ghoib pertama dalam matematika yang diajarkan saat qt SD. Tahukah kmu klo sebenarnya Pi ini adalah panjang kelil...
-
Model Atom Modern Model atom mekanika kuantum dikembangkan oleh Erwin Schrodinger (1926). Sebelum Erwin Schrodinger, seorang ahli dari Jerma...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Comment Here